Pages

Minggu, 10 Juni 2012

Asiknya “Berselancar” di Internet Pakai TV

Internet sudah sangat diminati oleh masyarakat diseluruh dunia. Mulai dari mencari informasi, bermain game, sampai berhubungan dengan teman lama atau teman yang berbeda negara pun bisa melalui internet, dll. Pada mulanya,kita hanya bisa berinternetan dengan menggunakan komputer dirumah. Dengan adanya kemajuan teknologi,internet pun dapat kita nikmati melalui laptop,handphone dan Smartphone, dan tablet.

Namun sekarang berkat kemajuan teknologi,kita bisa berinternetan ria di tv internet. Kenapa begitu? Karena sekarang telah muncul produk bernama Smart TV. Televisi yang baru dipublikasikan ini memang memungkinkan kita untuk berinternetan sambil menonton TV. Berbagai macam fitur dan model pun sudah banyak diperkenalkan ke publik seperti LG Smart TV.

LG Smart TV yang baru2 ini deperkenalkan di Indonesia sangat menyita perhatian banyak orang. Produk ini bekerjasama dengan berbagai konten lokal Indonesia yang sangat di populer di Indonesia seperti kaskus.us, the jakarta post, detik.com, liputan6, dsb. LG Smart TV pun memiliki akses nirkabel untuk membagi data dari perangkat elektronik digital seperti kamera, handphone, tablet, laptop atau komputer ke layar televisi anda dengan Smart Share. Remote Khusus yang memiliki cara kerja seperti halnya mouse bernama MAGIC MOTION REMOTE pun ada di LG Smart TV.

Tidak hanya LG yang mengeluarkan Smart TV,merk lain seperti Samsung, Sony, dll pun telah mengeluarkan produk serupa. TV pintar produksi Samsung dan Sony pun memiliki kelebihan masing2 yang berbeda2 tapi menurut saya tv pintar dari LG lebih canggi.

Kalau coba di mall atau elektronic city pasti bisa tahu kelebihannya apa dari pada merek lain.

0 komentar:

Posting Komentar